Kapan waktu terbaik mengurus mutasi keluar?

Waktu terbaik untuk mengurus mutasi keluar adalah 2-3 bulan sebelum jatuh tempo pajak berakhir. Proses mutasi keluarnya umumnya membutuhkan waktu 1 bulan, walaupun ada beberapa samsat yang standar layanannya lebih dari 1 bulan. Jika mutasi keluar diurus 2-3 bulan…